Kesepakatan Genjatan Senjata di Gaza
Bismillahirrahmanirrahim… Allahu Akbar…!!! Allahu Akbar….!!! Allahu Akbar….!!! Dengan penuh Syukur, kemenangan dan kegembiraan bagi kaum Muslilmin, tepatnya pada dini hari tanggal 16 Januari, lebih kurang setelah 15 bulan menunggu penantian lama pertempuran tiada henti, pertempuran penuh derita, menimbulkan pilu pada masing-masing dada umat Islam. Akhirnya genjatan senjata bisa tercapai, dalam Perjanjian Doha, yang dimediasi oleh …